-->

Yuk Simak Dulu Review Toyota Calya Sebelum Beli

Siapa Bilang Mobil Calya Sigra Kualitas Jelek? Yuk Simak Dulu Reviewnya Sebelum Beli

Saat ini sedang naik daun karena besarnya permintaan pasar di tanah air. Kedua mobil ini sudah memiliki sertifikat LCGC sehingga meskipun murah namun sejatinya sudah memiliki standar nasional untuk mobil di tanah air. Hal tersebut sudah membuktikan bahwa built quality atau kualitas bahan yang digunakan maupun standar keamanan yang ada di dalam Toyota Calya dan DaihatsuSigra bukanlah sebuah kebohongan belaka. Tak mungkin pemerintah mengijinkan barang yang kurang layak pakai untuk digunakan di tanah air karna pengawasan standar nasional ternyata sangat ketat.


Kualitas Mobil Calya dan Sigra


Toyota Calya dan Daihatsu Sigra membawa logo garuda di bagian depan yang semakin menjadi ciri khas keberadaan untuk kedua mobil ini di tanah air. Alasan banyak orang untuk membeli mobil ini juga bukan hanya karena murah saja, karena tersedia beebrpa varian dengan spesifikasi yang berbeda juga dengan harga yang berbeda namun tetap saja masih terjangkau di kalangan masyarakat. 

Untuk bagian eksteriornya, baik Toyota Calya maupun Mitsubushi Sigra tampak sangat gagah. Tak berlebihan jika kedua mobil ini juga disebut sebagai MPV star tahun ini. Anda tak perlu repot repot untuk memodifikasi bagian eksterironya karena tampilan kedua mobil ini jauh dari kesan murahan dan sederhana.

Spesifkasi Canggih  Interior Mobil Calya & Sigra

Itu mah bagian luarnya saja, bagian dalamnya bagaimana? Bagian interironya juga sama, didesain sangat nyaman untuk diisi anggota keluarga anda apalagi Toyota Calya dan Daihatsu Sigra mampu membawa hingga 7 orang penumpang didalamnya. 

Meskipun demikian tidak terlihat sesak maupu penuh karena sudah ditata dengan baik bagian interironya. Kemampuan ruang yang mampu diisi hingga 7 orang tersebut juga tak begitu berpengaruh pada bodi luarnya sehingga tetap terlihat gagah dan ramping di jalanan. Jadi jangan terkecoh dengan harganya yang murah, kenyamanan dan kegagahan dari Toyota Calya dan Daihatsu Sigra tidak dikorbankan.

Kehandalan Mesin Dual VVTI Calya dan Sigra

Hal terakhir yang mungkin anda ragukan selanjutnya pastin adalah mesinnya. Dalam hal ini anda juga tidak perlu meragukan keduanya. Untuk dua tipe Sigra yang paling murah yakni Sigra D dan SIgra M akan ditenagai oleh mesin  1.0 liter bertipe D26F 1KR-DE dengan transmisi manual sedangkan untuk tipe diatasnya yakni SIgra X dan SIgra R akan ditenagai oleh mesin 1.2 liter dual VVT-1 yang memiliki transmisi baik manual maupun otomatis. 

Sedangkan untuk Toyta Calya hanya memiliki satu mesin untuk kesemua variannya yakni mesin 1.2 liter Dual VVT-1 yang memiliki transimisi baik manual maupun otomatis. Anda tidak perlu khawatir untuk konsumsi bahan bakarnya karena memang mobil mobil yang memiliki tingkat konsumsi bahan bakar rendah lah yang boleh memiliki sertifikat LCGC. Bagaimana? Masih ragu dengan kualitasnya? Kunjungi dealer dealer terdekat disekitar anda untuk melakukan test drive dan rasakan sendiri tenaganya.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel